Diberdayakan oleh Blogger.
Home » » Proses Pembuatan Patung Dalam Laut Dari Awal - Selesai

Proses Pembuatan Patung Dalam Laut Dari Awal - Selesai

Mantap sekali, tidak hanya didaratan yang perlu di beri hiasan, kali ini justru membuat patung untuk menghiasi pemandangan di lautan. Patung tersebut di pahat berdasarkan sketsa wajah beberapa tokoh, dan kemudian patung di letakkan di dalam lautan.

Sketsa wajah yang akan di jadikan patung.

Ketika memahat wajah para tokoh.


Laut yang di pilih, yaitu di caribbean.

Patung-patung yang selesai di pahat di kumpulkan, dan bersiap di berangkatkan dari mexico - caribbean.


Proses pemasangan di museum underwater cancun

Patung-patung di rapikan dan di kubur di bagian bawahnya.


Patung telah selesai di tanam dan menjadi museum bawah laut.

Para ikan pun mendekati patung dan mengira terumbu karang. 

Para pengunjung dapat menyelam dan menyaksikan keindahan para patung.

Para pengunjung juga diperbolehkan melihat secara dekat para patung.


Obat Herbal

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

Arsip Blog

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...